Menikmati Matahari Tenggelam di Pantai Kesirat

Pantai Kesirat

            Kalau ke pantai dan pulang cuman membawa satu cerita pantai saja rasanya kurang gimana gitu, maka dari itu semisal ke pantai setidaknya kita punya target lebih dari satu pantai untuk di kunjungi apalagi kalau pantainya hanya bersebelahan tanggung kan mau langsung pulang. Kalau sebelumnya saya posting artikel tentang Pantai Wohkudu(4/feb/2015) yang perawan dan menggemaskan itu sekarang saya akan posting lanjutan venture kemaren ,kemana ? pantai apa? dimana pantainya? .
            Namanya adalah pantai Kesirat dan pantai ini masih satu komplek dengan pantai Pohkudu. Pantai ini terletak di Dusun Girimulyo, Kec.Panggang, Gunungkidul ya satu komplek dengan pantai wohkudu atau tepatnya sebelah baratnya. Pantai ini merupakan salah satu spot terbaik untuk menikmati matahari tenggelam/sunset karena pantai ini langsung menghadap ke barat dan pantai ini pun di dominasi oleh bukit jadi tidak ada pasir di pantai ini, semua rata dengan bukit. Salah satu yang menarik di pantai ini atau lebih enaknya di katakan sebagai tebing kesirat ini adalah pohon abadiya(sebutan alay). Yak pohon ini merupakan objek terbaik di pantai ini apalagi jika pohonya bersih dari daun tentu saja menambahkan kesan abadi. Waktu terbaik mengunjungi pantai ini adalah saat matahari terbenam dan di musim kemarau, kalau musim hujan soalnya daun pohonya sudah tumbuh dan lebih bagus di jadikan objek ketika daunya rontok.
            Oke lanjut cerita setelah sebelumnya kami dari pantai wohkudu kami bertanya dan sekalian mambayar parkir ke bapak” di parkiran pantai wohkudu yang member tahu kalau mau ke kapntai kesirat ikuti jalan sampai mentok saja. Lalu setelah membayar parkir Rp.5000,00/seikhlasnya kami lanjut mengikuti/menuruni jalan itu dan tidak sampai 5 menit kami sudah tiba di pantai kesirat dan segera kami memarkirkan motor  lalu segera berjalan kaki kea rah pohon abadi yang saya lihat di poto media social teman saya.
            Dan sampailah kita, ya langsung foto tanpa lama” menunggu gaes!
Pantai Kesirat
Sampai
Pantai Kesirat
Pohon Abadi(alay)
Pantai Kesirat
Oh light..
Pantai Kesirat
better than home
Pantai Kesirat
sorry just pocket camera
Pantai Kesirat
orange
Pantai Kesirat
down bellow bro..
Pantai Kesirat
i catch a sun
Pantai Kesirat
Ring of Fire
Pantai Kesirat
cliff stone
Pantai Kesirat
Good bye sun..
Saat itu cuacanya agak berawan tapi matahari masih bersinar tampan, justru ditemani awan itu suasana sunset bertambah bagus.
            Setelah puas poto” dan jam menunjukan pukul 18.02 kami lalu memutuskan untuk pulang karena cuaca dari hanya berawan berubah pesat jadi mendung, malahan sudah hujan dilaut jadi kalau gak mau kehujanan ya pulang
Pantai kesirat, pantai di sebelah pantai ngeden, pantai di saptosari, pantai tersembunyi gunungkidul, pantai kesirat gunungkidul, treking pantai kesirat, pantai ngeden saptosari, hidden beach gunungkidul, pantai sepi gunung kidul, pantai asyik buat camping, camping di pantai gunungkidul, camping di pantai kesirat, pantai perawan gunungkidul, sunset pantai kesirat, matahari tenggelam pantai kesirat
a rain had come.. 
Bergegas pulang kami pun tetap saja kehujanan ya mau gimana lagi namanya juga hidup di iklim tropis musuh dan kawanya hanayalah hujan dan kemarau.

Jadi demikianlah venture hari itu gaes, terima kasih sudah mampir dan membaca cerita perjalanan saya dengan pacar/teman” saya. Banyakin membaca ya gaes jangan malas buat baca” entah itu cuman tulisan kayak gini apa bacaan yg punya ilmu berbobot tingkat dewa, atau apalah. Yang penting banyakin baca. Sampai ketemu di artikel selanjutnya gaes. Lova ya!

Related Posts:

0 Response to "Menikmati Matahari Tenggelam di Pantai Kesirat"

Post a Comment